Jumat, 22 Oktober 2010

Last Project

Seketika teringat pengabdian kita terhadap bangsa negara indonesia tercinta sesaat sebelum kita meninggalkan dunia "Sekolah" serta melepaskan gelar sebagai "Siswa".
Ujian Tugas Akhir yang kita maksud merupakan kewajiban seorang siswa Sekolah Menengah Kejuruan atau bahasa kerennya Vocatinal High School menjelang akhir studi kita. Kami yang saat itu mengenyam pendidikan di SMKN 5 malang dengan minat Animasi membuat film animasi 2D dengan judul "Bendera Celana Dalam". Kami yang masih animator amatiran (Yongkris Griyana Kridea, Nurafni Lisa Savitri dan Putri Kencana Wulan) menyelesaikannya dalam waktu ± 5 bulan (jadwal) dengan menghasilkan film animasi 2D berdurasi 10 menit. Film penuh perjuangan ini mengisahkan tentang 2 anak Boogel dan Titto yang memperebutkan sesuatu yang tidak mungkin mereka dapatkan (Sinopsis download).
@rumah chu, oki menginap (komputernya aja C:)

Animasi kena virus Cacar, sekitar 5 siswa menderita cacar saat pengerjaan tugas akhir


behind the scene


poster 1

poster 2

poster 3




Setelah selesai menyelesaikan film, kamipun dituntut untuk mempresentasikan hasil karya kami didepan para penguji dan meyelesai kan laporan tugas akhir berupa portofolio seperti ini download.
portofolio/laporan tugas akhir

Contoh standart penulisan skrip film animasi download.
Semoga bermanfaat :)